Aturtoko - Semakin berkembangnya UMKM di Indonesia, Semakin beragam juga barang yang ada di pasaran. Nah, semakin banyak barang berbanding lurus juga nih dengan bertambahkan Kompetitor. Gimana sih cara bikin brand kita jadi berbeda dan lebih mudah diingat dibanding yang lain?
Pada dasarnya bila kita ingin membuat brand kita berbeda dan mudah di ingat perlu banyak sekali riset yang dilakukan. Cara yang paling ampuh dalam meriset brand mana yang cepat di minati atau di ingat orang adalah dengan mencoba membuat iklan. Setelah kita iklankan barulah kita riset dan data mana-mana yang paling di minati banyak oleh pembeli.
Kenapa demikian, hal ini sangat berkaitan dengan apa saja yang menjadi kebutuhan si pembeli sehingga kita bisa tau produk kita dibutuhkan atau tidak. Tapi tentunya sebelum mencoba iklan kamu harus melakuan 3 hal penting karena untuk menghindari kesalahan dalam mengiklan. Ke 3 hal penting ini adalah cara ampuh yang bisa kamu lakukan agar brandmu cepat dikenal pasar dan bisa pas dengan target pasar yang inginkan. Seperti mengetahui target pasar, Memastikan brand kamu punya USP (Unique Selling Point) dan membuat Brand Identity. Untuk lebih jelas mengenai 3 hal penting ini kamu bisa baca terus di bawah ini.
Berikut 3 Cara Ampuh Bikin Brand kamu beda dari yang Lain :
1. Ketahui target pasarmu
2. Pastiin brand kamu punya USP
3. Buat Brand Identity
Jadi, udah siap buat bikin brand kamu bersinar?
Buat kamu yang penasaran ingin segera mengelola brand dengan benar kamu bisa menghubungi Aturtoko.id. Karena di Aturtoko ada fitur jasa AturBrand. Jadi AturBrand ini adalah jasa yang bisa membantumu untuk mengatur Brandmu menjadi enak dilihat customer dan cepat di beli customer.
Kalau Aturtoko adalah adalah Omnichannel yang bisa menggabungkan banyak Marketplace seperti Order dan produk.
Buka juga Instagram Aturtoko